Bisnis.com, JAKARTA - Perajin menyelesaikan kerajinan anyaman mebel rotan di rumah produksi furnitur BK Rotan, Gunung Pati, Semarang, Jawa Tengah
Kementerian Perdagangan mengungkapkan bahwa transaksi ekspor produk UMKM mencapai 8,8 juta dolar AS pada periode Januari-Februari 2025 yang didapatkan melalui program ekspor Indonesia Trade Promotion Center (ITPC) yang tersebar di 33 negara.