Bisnis.com, JAKARTA - Menteri Perdagangan Budi Santoso mengikuti rapat kerja bersama Komisi VI DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta.
Rapat tersebut membahas kesiapan Kementerian Perdagangan RI dalam stabilisasi harga serta pasokan barang kebutuhan pokok di bulan Ramadan dan Idul Fitri 2025.