Bisnis.com, JAKARTA - Dua ekor Domba Garut (ovis aries) bertarung pada Seni Ketangkasan Domba Garut di area Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu (12/11/2023). Kegiatan yang diikuti ratusan peternak domba dari berbagai daerah di Jawa Barat tersebut bertujuan melestarikan budaya Sunda dan menganggkat potensi pariwisata. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Festival Adu Ketangkasan Domba Garut
Dua ekor Domba Garut (ovis aries) bertarung pada Seni Ketangkasan Domba Garut di area Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu (12/11/2023).
Penulis : Others
Editor : Nurul Hidayat
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
2 jam yang lalu
JPMorgan Jual Untung di Saham BBCA dan BBRI
Berita Terkini lainnya

6 menit yang lalu
Aletra Kebut Ekspansi 15 Dealer Mobil Listrik pada 2025

13 menit yang lalu
Daftar 25 Leasing dengan Modal Terbesar per 2024, FIFGroup Terdepan

21 menit yang lalu
Zelensky Ledek Putin Takut Berunding di Istanbul Besok
Rekomendasi Kami
Foto
