Bisnis.com, JAKARTA - Perajin membuat kain batik cap khas Palembang di rumah produksi Eka Marlina di Palembang, Sumatera Selatan.
Kain jumputan dan batik khas Palembang tersebut dijual dengan harga Rp100-200 ribu tergantung motif, bahan dan tingkat kesulitan pembuatannya.