Bisnis.com, JAKARTA - Warga berdoa bersama saat tradisi Nyadran Pasar di Pasar Wonosari, Wedomartani, Ngemplak, Sleman, D.I Yogyakarta.
Tradisi nyadran tersebut sebagai bentuk syukur dan kerukunan antar warga serta untuk mendokan arwah leluhur jelang bulan suci Ramadan.