Bisnis.com, JAKARTA - Bencana banjir karena curah hujan tinggi beberapa hari sejak Rabu (13/3) dari hulu ke hilir yang dipengaruhi bibit siklon tropis itu mengakibatkan sejumlah tanggul sungai jebol dan melimpas sehingga menyebabkan beberapa ruas jalan protokol di pusat kota terendam Kabupaten Demak banjir dengan ketinggian sekitar 30-60 cm yang menghambat aktivitas serta mobilitas warga dan sejumlah pertokoan terpaksa tutup.
Banjir Rendam Pusat Kota Demak Selama Beberapa Hari Terakhir
Sejumlah ruas jalan protokol di pusat kota terendam Kabupaten Demak banjir dengan ketinggian sekitar 30-60 cm.
Penulis : Abdullah Azzam
Editor : Abdullah Azzam
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

19 menit yang lalu
Prabowo Aims $1 Trillion for Danantara, Calls for Ethical Reform
46 menit yang lalu
Kisi-Kisi Dividen 2025 Emiten Happy Hapsoro RAJA & RATU
Berita Terkini lainnya

1 menit yang lalu
Putusan MK: Keributan di Medsos Tak Masuk Delik UU ITE

2 menit yang lalu
Asuransi Aswata Raup Laba Rp246,25 Miliar pada 2024
Rekomendasi Kami
Foto
