Bisnis.com, JAKARTA - PT Kalbe Farma Tbk., perusahaan farmasi tersebut akan membagikan dividen tunai sebesar Rp1,76 triliun atau setara Rp38,- per saham. Pada tahun 2023, perseroan memproyeksikan pertumbuhan penjualan dan laba bersih sebesar 13-15 persen.
Belanja modal dianggarkan sebesar Rp1 trilliun untuk meningkatkan kapasitas produksi dan jaringan distribusi perseroan. Anggaran belanja juga akan digunakan untuk pemeliharaan dan penyelesaian proyek yang sedang berjalan.
Dengan mempertimbangkan arus kas dan kebutuhan dana operasional maupun investasi, perseroan akan mempertahankan kebijakan untuk membagikan dividen sekitar 45-55% dari laba bersih.
PT Kalbe Farma Tbk. Akan Bagikan Dividen Tunai sebesar Rp1,76 triliun
PT Kalbe Farma Tbk. akan membagikan dividen tunai sebesar Rp1,76 triliun atau setara Rp38,- per saham.
Bisnis.com, JAKARTA - PT Kalbe Farma Tbk., perusahaan farmasi tersebut akan membagikan dividen tunai sebesar Rp1,76 triliun atau setara Rp38,- per saham. Pada tahun 2023, perseroan memproyeksikan pertumbuhan penjualan dan laba bersih sebesar 13-15 persen.
Belanja modal dianggarkan sebesar Rp1 trilliun untuk meningkatkan kapasitas produksi dan jaringan distribusi perseroan. Anggaran belanja juga akan digunakan untuk pemeliharaan dan penyelesaian proyek yang sedang berjalan.
Dengan mempertimbangkan arus kas dan kebutuhan dana operasional maupun investasi, perseroan akan mempertahankan kebijakan untuk membagikan dividen sekitar 45-55% dari laba bersih.
Penulis : Himawan Listya Nugraha
Editor : Abdullah Azzam
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
8 menit yang lalu
Lo Kheng Hong Bicara Nasib Kepemilikan Saham DILD & Insentif Properti
25 menit yang lalu
Seberapa Jauh Pangsa Pasar Astra (ASII) Bisa Tergerus Ekspansi BYD
Foto Lainnya
Berita Terkini lainnya
15 menit yang lalu
Breaking News! Pertumbuhan Ekonomi Kuartal III/2024 Hanya 4,95%
21 menit yang lalu
Program Penangkapan Ikan Terukur KKP
23 menit yang lalu