Bisnis.com, JAKARTA - Pekerja menyelesaikan produksi dekorasi lampion di rumah produksi L&D Art Lamp di Sukaraja, Bandung, Jawa Barat, Rabu (15/1/2025).
Sejak September 2024 rumah produksi L&D Art Lamp menerima lebih dari 5.000 pesanan lampion untuk dekorasi Tahun Baru Imlek pada 29 Januari 2025 mendatang yang dikirim ke berbagai kota yang ada di Indonesia.