Bisnis.com, JAKARTA - PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) membagikan dividen tunai sebesar 25 persen dari laba bersih perseroan atau sekitar Rp757 miliar kepada pemegang saham dan menyetujui Negara Republik Indonesia memiliki saham Seri A Dwiwarna di perseroan. Selain itu, RUPST juga menetapkan sebesar 20 persen laba bersih perseroan untuk tahun buku 2021 disisihkan sebagai cadangan wajib perseroan dan sebanyak 55% dari laba bersih tahun lalu dialokasikan sebagai laba ditahan.
PT Bank Syariah Indonesia Tbk. Bagikan Dividen Tunai Senilai Rp757 Miliar
PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) membagikan dividen tunai sebesar 25 persen dari laba bersih perseroan atau sekitar Rp757 miliar kepada pemegang saham
Penulis : Arief Hermawan Prioutomo
Editor : Abdullah Azzam
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

1 jam yang lalu
Bisikan Target Saham PGEO & MEDC Usai Bayar Dividen 2025

1 jam yang lalu
Kupon sampai 10,75%, Obligasi BCA, PLN Cs Jatuh Tempo
Berita Terkini lainnya

2 menit yang lalu
Harga Sepatu Nike Bakal Makin Mahal Imbas Tarif Trump

23 menit yang lalu
Catat! 17 Emiten Cum Dividen Hari Ini: Ada YUPI, SRTG hingga GGRM
Rekomendasi Kami
Foto
