Bisnis.com, JAKARTA - Tren minum kopi di Tanah Air terus menunjukkan peningkatan.
Berdasarkan laporan United States Department of Agriculture (USDA) bertajuk Indonesia Coffee Annual konsumsi kopi di Indonesia pada periode 2024 hingga 2025 diperkirakan mencapai 4,8 juta kantong.