Bisnis.com, JAKARTA - Weekend Dog Festival 2025 di Denpasar, Bali.
Kegiatan yang digelar Pemerintah Kota Denpasar tersebut diikuti puluhan peserta sebagai upaya pencegahan rabies sekaligus sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Bali Nomor 5 Tahun 2023 terkait larangan peredaran dan jual-beli daging anjing.