Bisnis.com, JAKARTA - Prosesor AMD Ryzen AI 300 series ini dilengkapi dengan NPU (Neural Processor Unit) yang ditujukan untuk PC AI generasi selanjutnya. Teknologi cerdas AMD Ryzen AI menjadikan CPU dan GPU terbebas dari beban kerja AI untuk mengerjakan aktivitas komputasi lainnya. Di Indonesia, prosesor ini tersedia di berbagai lini laptop content creation, produktivitas, dan gaming.
AMD Luncurkan Prosesor Generasi Terbaru AMD Ryzen AI 300 Series
Teknologi cerdas AMD Ryzen AI menjadikan CPU dan GPU terbebas dari beban kerja AI
Penulis : Yayus Yuswoprihanto
Editor : Yayus Yuswoprihanto
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
Berita Terkini lainnya

10 menit yang lalu
Harga Pangan Sepekan: Harga Beras & Minyak Goreng Kompak Naik
25 menit yang lalu
Pembiayaan Produktif P2P Lending: Menakar Strategi OJK dan Tantangannya

38 menit yang lalu
Bank Dunia Proyeksi Pertumbuhan Industri RI Hanya 3,8% pada 2025

58 menit yang lalu
Ciputra (CTRA) Beberkan Alasan Marketing Sales Kuartal I/2025 Turun
Rekomendasi Kami
Foto
