Bisnis.com, JAKARTA – PT Bank CIMB Niaga Tbk. Berhasil meraih kinerja perolehan laba sebelum pajak konsolidasi sebesar Rp6,6 triliun pada tahun 2022 naik sebesar 26,7% year on year (yoy).
Sementara rasio keuangan juga tercatat baik Capital Adequacy Rasio (CAR) dan Loan to Deposit Ratio (LDR) CIMB Niaga masing-masing sebesar 22,2% dan 85,6% per 31 Desember 2022. Sementara Dana Pihak Ketiga (DPK) mencapai Rp227 triliun.