Penyelenggaraan BNI XPO – Japan Airlines Travel Fair 2019
Pgs. VP Credit Card & Product Development BNI Prilyanti Maulydia (kiri) berbincang dengan Regional Manager Japan Airlines Motoharu Taki sambil memegang mock-up Kartu Kredit BNI JCB Precious dan HUT ke-73 BNI pada BNI XPO Japan Airlines Travel Fair 2019 di Jakarta, Jumat (19/7/2019). Acara yang merupakan bagian dari HUT ke-73 BNI tersebut memberikan berbagai promo bagi pemegang Kartu Kredit, Kartu Debit BNI, iB Hasanah Card seperti Cashback, Lucky Dip, hingga Grand Prize Tiket Pesawat. BNI juga memperkenalkan BNI POIN+ sebagai benefit pengguna Kartu Debit BNI untuk mendapatkan 7.300 point gratis dengan menukarkan struk belanja asli dari transaksi kartu debit BNI senilai Rp 100.000,-. Bisnis/Abdullah Azzam
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

4 menit yang lalu
Following CDIA IPO, Prajogo Pangestu Plans to Lower CUAN Share Price
34 menit yang lalu
Racikan Portofolio Saham Happy Hapsoro hingga Lo Kheng Hong
Berita Terkini lainnya

4 menit yang lalu
Following CDIA IPO, Prajogo Pangestu Plans to Lower CUAN Share Price

9 menit yang lalu
Prospek Saham Bank Jumbo (BBCA hingga BMRI) di Paruh Kedua 2025

27 menit yang lalu
Kemendag Dorong Penguatan Kerja Sama Dagang RI-Uganda
Rekomendasi Kami
Foto
