Peresmian Pusat Logistik Berikat Perta Arun Gas
Plt Gubernur Aceh Nova Iriansyah (ketiga kiri), Presiden Direktur Perta Arun Gas Arif Widodo (kedua kiri), Managing Director Arif Basuki (kedua kanan), Kepala Kanwil Direktorat Bea Cukai Aceh Novan Irfyandi (ketiga kanan), dan Managing Executive Officer PPT Energy Trading Singapore Kyushu Electric (kiri) menekan sirine peresmian operasional Pusat Logistik Berikat (PLB) Perta Arun Gas (PAG) di Kilang Arun PAG site Lhokseumawe, Aceh, Selasa (2/4/2019). Pertamina Perta Arun Gas meresmikan PLB bisnis LNG hub kapasitas 210.000 m3 (netto) dan menerima 1 kargo pertama gas alam cair dari PPT Energy Trading Singapore (ETS) Singapura. LNG hub itu ditargetkan menyumbang 13 persen pendapatan dengan target pendapatan perusahaan sebesar US$77,5 juta di tahun 2019. ANTARA FOTO/Rahmad
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.
Berita Terkini lainnya

55 menit yang lalu
Unilever (UNVR) Menuju Fase Pemulihan, yang Terburuk Sudah Berlalu?

1 jam yang lalu
Bank Dunia Prediksi Sri Mulyani Makin Hemat Belanja pada 2025
Rekomendasi Kami
Foto
