Rehabilitasi Terumbu Karang di Pulau Bontosua
Warga pulau Bontosua, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, mengikat bibit terumbu karang ke wadah besi (spider), Rabu (25/4). Mars Symbioscience, sebuah divisi perusahaan makanan Internasional Mars Incorporated melanjutkan program rehabilitasi terumbu karang di pulau Bontosua yang saat ini telah diisi 6000 meter persegi atau 2800 spider. Sebelumnya Mars juga telah merehabilitasi terumbu karang di pulau Badi. JIBI/Bisnis/Paulus Tandi Bone
Penulis : Paulus Tandi Bone
Editor : Paulus Tandi Bone
Foto Lainnya
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Bisnis Indonesia Premium.

26 menit yang lalu
Examining Competition Gap Among Indonesia’s Conglomerate Banks
Berita Terkini lainnya

3 menit yang lalu
Defisit Anggaran China Pecah Rekor Imbas Perang Tarif Lawan AS

16 menit yang lalu
Kejagung Limpahkan 9 Tersangka Kasus Impor Gula ke Kejari Jakpus
Rekomendasi Kami
Foto
